Jumat, 26 Juli 2013

Beranda » » Liputan6 - RSS 0.92: Lakukan Perbuatan Buruk, Justin Bieber Dibela Neneknya

Liputan6 - RSS 0.92
Liputan6.com merupakan situs berita aktual, tajam, terpercaya yang dimiliki SCTV // via fulltextrssfeed.com 
Lakukan Perbuatan Buruk, Justin Bieber Dibela Neneknya
Jul 26th 2013, 05:04

Oleh Meiristica Nurul

Posted: 26/07/2013 10:45

Lakukan Perbuatan Buruk, Justin Bieber Dibela Neneknya

Justin Bieber

Liputan6.com, Los Angeles : Banyaknya permberitaan tak sedap mengenai ulah buruk yang dilakukan Justin Bieber, membuat Diane Dale, sang nenek gerah. Ia menjelaskan apa yang dilakukan cucunya itu adalah perbuatan remaja normal.

Seperti dilansir Contactmusic, Jumat (26/7/2013), Diane Dale langsung membela perilaku buruk yang dilakukan Justin belum lama ini seperti kencing di ember sambil memaki mantan Presiden Amerika, Bill Clinton, berpesta di klub malam meski belum cukup umur serta meludahi seorang DJ.

"Ini benar-benar gila. Saya merasa kasihan dengan Justin, karena setiap saat menjadi incaran paparazi. Dia anak 19 tahun," ujarnya kepada CTV Kanada.

Sang nenek pun menegaskan kalau penyanyi asal Kanada ini tidak berubah meskipun sudah sukses besar. Apa yang dilakukan Justin itu benar-benar normal.(Mer)

foto pilihan

Euforia Suporter Chelsea di GBK

Euforia Suporter Chelsea di GBK

Chelsea VS Indonesia All Star

Chelsea VS Indonesia All Star

Pengakuan Vanny Rossyane

Pengakuan Vanny Rossyane

PKL Pasar Tanah Abang Masih Semerawut

PKL Pasar Tanah Abang Masih Semerawut

video menarik

Video Ini Ungkap Penampakan iPhone Murah?

Video Ini Ungkap Penampakan iPhone Murah?

Xperia Tablet Z Sudah Bisa Cicipi Android 4.3

Xperia Tablet Z Sudah Bisa Cicipi Android 4.3

Wali - Cari Berkah

Wali - Cari Berkah

Bass Project - I Love You

Bass Project - I Love You

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions