Rabu, 02 Oktober 2013

Beranda » » Liputan6 - RSS 0.92: Morgan Tak Mau Ada Embel-embel SMASH Dibelakang Namanya

Liputan6 - RSS 0.92
Liputan6.com merupakan situs berita aktual, tajam, terpercaya yang dimiliki SCTV // via fulltextrssfeed.com 
Manage your social media

Best social media tool for image publishing to Facebook and Twitter. Look amazing and delight your followers. Get 40% off when you sign up today.
From our sponsors
Morgan Tak Mau Ada Embel-embel SMASH Dibelakang Namanya
Oct 2nd 2013, 06:34

Liputan6.com, Jakarta : Memulai karier sebagai pemain sinetron, Morgan melakukan banyak perubahan. Salahsatunya urusan nama. Ia tak mau lagi disebut Morgan SMASH, sapaan yang sudah biasa ia dengar empat tahun terakhir. Gantinya, pria asal Singkawang, Kalimantan Barat itu ingin dipanggil Morgan Oey saja.

Ia sadar diri, hengkang dari SMASH, Morgan tak memiliki hak untuk memakai nama boyband itu lagi. "Saya kan nggak punya hak pakai nama SMASH lagi. Jadi panggilnya Morgan Oey saja," ungkap Morgan di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Rabu (2/10/2013).

Ia menuturkan, mulai kepincut berakting saat membintangi sinetron Cinta Cenat-Cenut (CCC). Sinetron ini sukses hingga dibuat sekuel oleh sebuah stasiun televisi. "Dulu kan sempat terlibat di salah satu produksi sinetron (Cinta Cenat Cenut) sama anak-anak, cuma saya merasa sepertinya ini dunia selanjutnya," tegas Morgan.

Nah, sebagai pemula di panggung peran, Morgan tak mau jual mahal. Setiap ada tawaran akting, pasti diambil. "Saya nggak mlih-milih. Kalau ada tawaran, pasti ya saya ambil. Saya siap, minta doa dari teman-teman semua," pungkas dia.(Jul/Mer)

Baca juga:
Morgan: Sudah Lama Saya Mau Keluar dari SMASH
Keluar dari SMASH, Morgan Terima Honor Lebih Besar
Mundur dari SMASH Untuk Kuliah, Morgan Main Sinetron?
Ini Kronologi Hengkangnya Morgan dari SMASH
Morgan Hengkang Karena Ada Konflik di Tubuh SMASH
Morgan Resmi Mundur dari SMASH

Copyright © 2000-2013 Liputan 6 ® All Rights Reserved.

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions